ANALISIS PENYESUAIAN DIRI DALAM BELAJAR ONLINE MASA PANDEMI COVID-19 SISWA KELAS X SMAN 1 SEKADAU

Yulina Margareta, Novi Wahyu Hidayati, Riki Maulana

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan penyesuaian diri siswa dalam belajar online pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Sekadau. Namun dalam penelitian ini berfokus pada bagaimanakah kemampuan penyesuaian diri dalam belajar. Penelitian ini menggunakan metode penelitian analisis dengan pedekatan kuantatif deskriptif dengan mengambil sampel 74 siswa siswa pada kelas X Mia 1, Mia 2, Mia 3, Mia 4, Iis 1, Iis 2, Iis 3, Iis 4.Teknik pengumpulan data yang digunakan skala psikologis, panduan wawancara, dokumentasi, analisis data secara kuantitatif  interprestasikan secara rasional. Dari hasil pembahasan hasil penelitian, diketahui bahwa kemampuan penyesuaian diri dalam belajar siswa pada siswa kelas X  masuk dalam kategori cukup dalam belajar online.

 

Kata Kunci: Penyesuaian diri siswa dalam belajar


Teks Lengkap:

Download PDF (English)

Referensi


Adiningtiyas, S. W. (2015). Hubungan Kecerdasan Emosi dengan Penyesuaian Diri Siswa di Sekolah. KOPASTA: Journal of the Counseling Guidance Study Program, 2(2).

Agustiani H. (2006). Psikologi perkembangan pendekatan ekologi kaitanya dengan konsep diri dan penyesuaian diri remaja. Bandung : Refika Aditama

Agustini, HA. (2016). Perkembangan perserta didik, Jakarta: Rieneka Cipta

Arikunto, S (2006) prosedur penelitian suatu pendekatan. Jakarta : Reneka Cipta

Arinda Putri, M. e. l. l. y. a. n. a., Raihana, P. A., & Psi, S. (2021). Penyesuaian Diri Terhadap Pembelajaran Daring Pada Guru Sekolah Dasar Yang Mendekati Pensiun (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).

Bahri, S., & Bakar, A. (2020, October). Penyesuaian Diri Siswa Terhadap Pembelajaran Daring Di Sma Laboratorium Unsyiah Pada Masa Pandemi Covid-19. In Prosiding Seminar Nasional LP3M (Vol. 2).

Desmita, ( 2009). Psikologi perkembangan perserta didik, Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Emmanuel Jhon W Best (1990). Metode Of Social Research. New York: The Free Of Mac Milan Co. Inc

Enung Fatimah, M.M.(2006) Psikologi perkembangan. Bandung : CV Pustaka

Enung Fatimah. (2010). Psikologi perkembangan: Perkembangan perserta didik. Bandung : Pustaka Setia

Ermayanti, S., & Abdullah, S. M. (2007). Hubungan antara persepsi terhadap dukungan sosial dengan penyesuaian diri pada masa pensiun. Jurnal InSight, 5(2), 148-170.

Fanani, Q., & Jainurakhma, J. (2020). Kemampuan penyesuaian diri mahasiswa terhadap pembelajaran daring di tengah pandemi Covid-19. Jurnal KomtekInfo, 7(4), 285-292.

Hadari Nawawi (2007). Metode penelitian bidang sosial, Yogyakarta: Gadjah Mada University press.

Haryadi, R.,& Zalfa, N. F. (2021). Penyesuaian Diri Siswa Kelas XI MIPA Negeri 6 Kota Tangerang. Terhadap Pembelajaran Fisika Melalui Media Daring Akibat Pandemi Covid-19. Khazanah Pendidikan, 15(1), 14-21.

Hawawi, H. (2015). “Metode Penelitian Bidang Sosial” Yogyakarta: Gadjah Mada University Press

Kusdiyati, S., & Halimah, F. (2011). Penyesuaian Metode Penelitian Bidang Sosial” Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.diri di lingkungan sekolah pada siswa kelas XI SMA pasundan 2 bandung. Universitas Ahmad Dahlan.

M. subana dan sudrajat (2001). Dasar-dasar penelitian ilmiah. Bandung : Pustaka Setia.

Maghfirani, R. T., & Hariastuti, R. T. (2021). Hubungan Antar Penyesuaian Diri Pembelajaran Daring Dengan Burnuot Pada Siswa SMA di Kabupaten Tulungagung Masa Pandemi Covid-19. Jurnal BK UNESA, 12(03).

Mohammad Ali & Mohammdad Asrori(2010). Psikologi Remaja, Jakarta : PT Bumi Aksara.

Muhamaad Ali (2008). Metode penelitian. Jakarta : Bharata karya

Saifuddin, A (2020). Penyusunan skala psikologi. Prenada media. Setia.

Saputro, Y. A., & Sugiarti, R. (2021). Pengaruh Dukungan Sosial Teman Sebaya dan Konsep Diri terhadap Penyesuaian Diri pada Siswa SMA Kelas X. Philanthropy: Journal of Psychology, 5(1), 59-72.

Sudarsih. 2016 Pilihan Metode Penelitian. Skripsi. Pontianak: IKIP PGRI Pontianak. Tidak diterbitkan

Sugioyono. (2012). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantatif, kualitatif dan R & D. Bandung : alfabeta


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.license.cc.by-nc-sa4.footer##